25 Nov 2020

Photoshop : Efek Teks Terbelah

Penulis : LAMBARRAN | Rilis : November 25, 2020 | Kategori :


Kali ini saya akan memberikan trik desain teks efek, efek teks terbelah ini bisa diaplikasikan dalam pembuatan seperti
poster, brosur, katalog dan lainnya, untuk menjadikannya terlihat lebih menarik. Berikut langkah-langkahnya.

 

  • Pertama buatlah teksnya terlebih dahulu.
 
 
  • Jika sudah klik kanan pada layer teks tadi, Pilih Rasterize Type

  • Lalu buatlah garis miring seperti gambar dibawah ini

  • Selanjutnya klik pada Polygonal Lasso Tool dan Lakukan seleksi seperti berikut


  • Kembali ke layer teks.

 

  • Tekan Ctrl+Shift+J untuk meng-cut/paste bagian yang diseleksi tadi.


  • Jika sudah, Klik kanan pada layer hasil Cut/Paste Pilih Blending Options > Color Overlay > Pilih Color yang kamu inginkan > Klik OK

 

  • Dan hasilnya akan seperti ini

  • Terakhir tinggal atur posisi teks, menggunakan move tool atau tekan "V" pada keyboard dan selesai.

  • Selamat mencoba :)